Tuesday 11 June 2013

Untuk dapat menginstal Windows 8, spesifikasi kebutuhannya hampir sama saat kamu menginstal Windows 7.
Jika wifi, suara (sound), tampilan tidak terdeteksi, dan lainnya tidak terdeteksi, pastikan kalian sudah menginstal driver-driver yang disertakan pada saat kalian menginstal Windows 7.
Drivers-Drivers Komputer/ Laptop yang digunakan pada Windows 7  pun kompatibel untuk digunakan di Windows 8.
Berikut ini adalah sepesifikasinya
  • Processor: 1 gigahertz (GHz) or faster
  • RAM: 1 GB (Windows 32-bit) Lebih baik gunakan ram diatas 2GB
  • Hard disk space: 16 GB (32-bit) or 20 GB (64-bit)
  • Graphics: Microsoft DirectX 9 graphics device atau lebih tinggi
  • To use touch, menggunakan monitor support untuk layar sentuh
keuntungan menngunakan Windows 8, pengalaman saya waktu pakai Laptop dengan VGA 700mb (ATI Radeon) tiba-tiba selesai saya install VGA saya menjadi 1400mb, saran saya gunakan Windows 8 64-bit atau Windows 8 pro

Semoga dapat membantu untuk referensi anda agar dapat menentukan Operating System yang akan digunakan.

0 komentar:

Post a Comment